[ X ] Close


Sony Xperia Miro

Sony Xperia Miro memberikan sebuah sensasi dalam menjalankan berbagai macam fitur jejaring sosial yang sudah terintegrasi secara otomatis melalui program default. Sony telah mengembangkan berbagai aplikasi cantik yang menunjang pengalaman kerja menjadi lebih maksimal. Tidak harus memangkas habis fiturnya untuk dapat memerberikan banderol terjangkau. Bisa dikatakan inilah smartphone ICS yang memiliki berbagai fitur lengkap dengan harga terjangkau. Mau tau seperti apa kelanjutan Sony Xperia Miro.

Sony Xperia Miro

Harga Sony Xperia Miro bisa dikatakan murah karena telah mengusung kamera dengan sensor sebesar 5 MP dengan kedalaman layar mencapata 16 juta warna. Layar tersebut memiliki input sentuhan kapasitif sehingga lebih responsif. Tak seperti kebanyakan ponsel high end, SIM card yang digunakan masih menggunakan ukuran konvensional jadi bukan micro SIMCard. Sangat menyenangkan mengingat saat ini orang masih sering gonta ganti ponsel dengan ukuran SIM card konvensional.

Beberapa hal yang kami sukai adalah Spesifikasi Sony Xperia miro bisa dikatakan sebagai yang terbaik dikelasnya. Antara lain seperti layar berukuran 3,5 inchi, kamera dengan LED Flash, mampu merekam video dalam kualitas VGA. Bisa dibilang ponsel ini punya ukuran tipis karena tidak sampai 1 cm, tepat 9,8 mm dengan berat 110gram oleh sebab itu ponsel ini sangat nyaman untuk digenggam.

Layar Sony Xperia Miro terasa sangat melegakan pandangan mata kita. Sangat nyaman saat dignakan untuk melihat video, browsing, membaca berita dan facebookan menggunakan browser opera mini. Kami sendiri memang masih belum mencobanya secara langsung yang jelas smartphone terbaru besutan Sony tersebut yang menyenangkan. Berbeda dengan seri sebelumnya, tapi bila kita melihatnya sekilas memang ada persamaan antara Xperia Miro dengan Sony Xperia U.

0 komentar

Posting Komentar